Bagi yang lagi belajar tata bahasa khususnya teori bentuk kata (Sharaf) mungkin software ini sedikit membantu dalam latihan. Program ini masih dalam tahap beta, masih jauh dari sempurna, jadi masih banyak kekurangan disana-sini. Untuk itu mohon saran dan kritik yang membangun dari semua pihak.
Softwere ini akan berjalan dengan sempurna hanya pada windows arabic. Pada windows xp-1 atau xp-2, untuk merubah windows ke arabic lakukan langkah berikut:
Buka Control Panel, pilih Regional and Language Options, Klik tab "Languages" lalu centang "Install files for complex script and right-to left languages..." Klik "Apply". Kemungkinan besar akan meminta CD XP tergantung penginstalan windows sebelumnya, lalu masukkan CD XP sesuai dengan windows yang anda pakai. Jangan dulu restart.
Klik tab "Advanced" lalu pada kotak pilihan bahasa pilih "Arabic (Saudi Arabia)". Klik tombol "Apply" atau "OK". Lalu restart.
Untuk Windows Xp-3 (arabic), setting diatas tidak diperlukan.
Ini screen shoot-nya:
Untuk mengunduh softwarenya silahkan klik disini.
Jika ada yang memerlukan code source-nya (VB6) silahkan unduh disini.
Selamat belajar.
9 komentar:
Assalamu'alaikum. Softwarenya bagus sekali Mas. Kalau sempat, ana mau ikut mengembangkan.
Buat mas Karim Wafi: Silahkan mas.
It's cool posts and cool blog.. I like it. I will bookmark your site on my browser now.
Silver Jewellery creations are amazing invention for world. I like you post for jewelry here. If you have more information about topic please email me.
Santosh
Salam kenal.
Saya sudah download dan instal sesuai petunjuk, tapi waktu jalan huruf ga tampil. Untuk windows 7 ga bisa ya?
Terima kasih.
Coba cari font mudir di google. lalu simpan pada direktori font windows. ana udah coba pada win98-win7/vista ga ada masalah. (from admin yang lagi males buka akun)
Dengan usaha keras, diakhir zaman ini akan memudahkan generasi muda belajar Tata Bahasa Al-Qur'an atau Tata Bahasa Arabiyyan...semoga kedepan akan makin sempurna sehingga cara lama belajar bahasa bisa semakin terbantu oleh sistem ini. Slamat !
Pak yosa,ane Ikut donlot ya,buat bantu belajar saya
Posting Komentar
Tuliskan komentar anda